George
Herbert Mead lahir di south Hadley, massacussetts, Amerika pada 27 febuari
1863, anak dari seorang pendeta. Ayahnya bernama Hiram Mead, sedangkan ibunya
bernama Elizabert Storrt Mead adalah seorang yang berkependidikan yang mengajar
di obelin college selama dua tahun, kemudian menjadi presiden di mount holkoye
college selama 10 tahun.
Ketika
berumun 10 tahun, George H. mead masuk fakultas teologi di Oberlin di
ohio, dan selesai pada tahun 1883. Ketika menjadi mahasiswa di sini dia
berteman dengan henry castel, seorang yang berasal dari keluarga kaya dan
berpendidikan baik. Mereka sesing berdiskusi tentang filsafat dan agama
sehingga semakin kritis dan mereka banyak mengembangkan tentang sastra, puisi
dan sejarah.
Setelah
ia lulus pada umur 20 tahun dan ia mengajar di sebuahsekolah. Namun hanya
sebentar karena mendapat penolakann oleh muridnya yang sering gaduh dan tidak
serius dalam belajar, kemudian ia bekarja sebagai pekerja survei yang menyusun
batas jalan sepanjang 1100 mil dari Minnesota sampai Saskatchewan. Selama
tahun-tahun itu mead mendapat pengalaman tentang teknik sipil dan mendapatkan
apresiasi dari kekuatan dan kemanfaatan praktis atas metode ilmiah.
Mead
masuk ke universitas Harvard, tempat ia menghabiskan waktu setahun untuk mengkaji
filsafat dan psikologi bersama dengan bahasa latin, yunani dan subyek lain.
Pada waktu itu ia tertarik pada romantic dan idealistis. Kemudian 3 tahun ia
pergi ke jerman ia mempelajari pandangan atau filosofi idealis jermania semakin
menunjukan keterkaitannya pada psikologi ketimbang filsafat. Pada tahun 1891
ia kembali ke AS mengajar di universitas Michigan ia mengajar selama 3
tahun. Di tahun 1894 ia bergabung dengan departemen filosofi di unifersitas
Chicago dan tetap disana hingga meninggal di tahun 1931.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar